Sabtu, Maret 15, 2025
BerandaPemerintahanPemerintah Bangkalan Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Pengamanan Pilkades Serentak 2021

Pemerintah Bangkalan Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Pengamanan Pilkades Serentak 2021

BANGKALAN-, Setelah terbentuknya panitia pemilihan kepala desa P2KD di 120 desa, pemerintah kabupaten Bangkalan menggelar rapat koordinasi persiapan pengamanan pilkades serentak, kabupaten bangkalan tahun 2021 di Pendopo Agung Bangkalan Jum’at, (5/2/2021).

Untuk mengetahui persiapan pengamanan pemilihan kepala desa, pilkades serentak pemerintah kabupaten Bangkalan menggelar rapat koordinasi dengan seluruh instansi terkait terutama TNI Polri.

Dalam rapat koordinasi itu, bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron meminta tiga pilar yakni, Pemda serta TNI Polri saling bersinergi dalam pelaksaan pilkades serentak tahap pertama, yang nantinya di ikuti 120 desa di kabupaten Bangkalan.

Baca Juga : KAKI Berharap Tidak Ada Gejolak Dalam Prosesi Pembentukan P2KD Sampai Pilkades Berlangsung 2021

Abdul latif amin imron juga berharap para petugas pengamanan bisa mendeteksi sedini mungkin, permasalahan pada saat tahapan pilkades, terutama desa desa yang bestatus rawan, sehingga bisa diselesaikan dengan baik.

Sementara itu, anggota tim fasilitasi pemilihan kepala desa TFPKD Bambang Setiawan mengatan, “untuk anggaran pengamanan pilkades serentak, sebesar 2.5 milyar dengan melibatkan petugaTNI polri” Ujarnya.

Sedangkam untuk jumlah personil, pengamanan masih dalam pokok bahasan, namun yang jela pengamanan di masing masing desa disesuaikan tingkat kerawannanya.(SH)

Disklaimer

Dasar Hukum Undang-Undang Nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik menegaskan sebagaimana dalam Pasal 28 F Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang menyebutkan bahwa setiap Orang berhak untuk berkomunikasi dan memperoleh Informasi untuk mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya, serta berhak untuk mencari, memperoleh, memiliki, dan menyimpan Informasi dengan menggunakan segala jenis saluran yang tersedia.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments